Pengaruh Program Pengungkapan Sukarela (PPS) dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi di KPP Pratama Kota Sukabumi Tahun 2022


Di Indonesia Pajak masih menjadi sumber utama penerimaan negara, maka dari itu Kementrian Keuangan melalui DJP telah melaksanakan Program Pengungkapan Sukarela (PPS) hal ini ditandai dengan ditetapkannya peraturan Nomor 196/PMK.03/2021 yang merupakan Upaya pemerintah dalam meningkatkan penerimaan pajak. PPS sendiri menjadi sarana bagi wajib pajak untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak sehingga pemerintah dapat meningkatkan penerimaan pajak bersamaan dengan peningkatan kepatuhan wajib pajak. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis Pengaruh Program Pengungkapan Sukarela dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Penerimaan Pajak di KPP Pratama Kota Sukabumi dengan metode penelitian pendekatan verifikatif. Teknik pengumpulan data melalui dokumentasi dan kuisioner. Teknik penetuan sampel adalah sampling accidental yaitu penentuan sampel secara kebetulan jika sesuai dengan kriteria. Hasil penelitian menunjukan bahwa Program Pengungkapan Sukarela mampu meningkatkan Penerimaan Pajak di KPP Pratama Kota Sukabumi namun untuk Kepatuhan Wajib Pajak belum mampu untuk meningkatkan Penerimaan Pajak, sedangkan Program Pengungkapan Sukarela dan Kepatuhan Wajib Pajak secara bersamaan mampu meningkatkan Penerimaan Pajak di KPP Pratama Kota Sukabumi.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Dr. Indira Santi Kerta Budi, M.Si ; Guntur Iimhamsyah, S.Sos., MA
Pengarang Mochamad Jodi Pribadi - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil SKR AP 2024
Subyek Program Pengungkapan Sukarela dan Kepatuhan Wajib
Klasifikasi S2400490
GMD Administrasi Publik
Penerbit Institut STIAMI
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Jakarta


Citation

Mochamad Jodi Pribadi. (2024).Pengaruh Program Pengungkapan Sukarela (PPS) dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi di KPP Pratama Kota Sukabumi Tahun 2022(Revision).Jakarta:Institut STIAMI

Mochamad Jodi Pribadi.Pengaruh Program Pengungkapan Sukarela (PPS) dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi di KPP Pratama Kota Sukabumi Tahun 2022(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

Mochamad Jodi Pribadi.Pengaruh Program Pengungkapan Sukarela (PPS) dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi di KPP Pratama Kota Sukabumi Tahun 2022(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

Mochamad Jodi Pribadi.Pengaruh Program Pengungkapan Sukarela (PPS) dan Kepatuhan Wajib Pajak terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi di KPP Pratama Kota Sukabumi Tahun 2022(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik