IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBERIAN BANTUAN SOSIAL PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR (PKD), BAGI MASYARAKAT TERKONFIRMASI COVID 19 DALAM RANGKA PERLINDUNGAN SOSIA


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi kebijakan
pemberian bantuan sosial pemenuhan kebutuhan dasar (PKD), bagi
masyarakat terkonfirmasi Covid-19 dalam rangka perlindungan sosial di
kelurahan Cakung Timur. Dalam penelitian ini akan diketahui tentang
manfaat dari Bantuan Sosial Pemenuhan Kebutuhan (PKD), serta harpan
dari penerima Batuan.
Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
Kualitatif yang bertujuan untuk membuat diskripsi, gambaran atau lukisan
secara sistematik, faktual dan akurat mengenai fakta-fakta, sifat-sifat serta
hubungan antar fenomena yang diseldiki oleh penulis. Teknik pengumpulan
data dalam penelitian ini melalui observasi, wawancara. Sedangkan teknik
analisa data mengunakan data reduksi data, penyajian data, verifikasi data
dan kesimpulan atau verifikasi.
Hasil penelitian ini adalah (1) implementasi Kebijakan Pemberian Bantuan
Sosial Pemenuhan Kebutuhan Pokok (PKD) bagi masyarakat terkonfirmasi
Covid-19 di keluarahn Cakung Timur, Kecamatan Cakung, Kota Jakarta
Timur berdasarkan indikator penelitian a) Organisasi: Dinas Sosial
Kelurahan Cakung Timur, b) manfaat dari bantuan Sosial, dan harapan dari
peneerima bantuan


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Tulus Santoso, S.Sos, M.A
Pengarang PUTRI MAYANGSARI - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil SKR AP 2024
Subyek Implementasi, Pemenuhan Kebutuhan Dasar (PKD)
Klasifikasi S2400000
GMD Administrasi Publik
Penerbit Institut STIAMI
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Jakarta


Citation

PUTRI MAYANGSARI. (2024).IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBERIAN BANTUAN SOSIAL PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR (PKD), BAGI MASYARAKAT TERKONFIRMASI COVID 19 DALAM RANGKA PERLINDUNGAN SOSIA(Revision).Jakarta:Institut STIAMI

PUTRI MAYANGSARI.IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBERIAN BANTUAN SOSIAL PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR (PKD), BAGI MASYARAKAT TERKONFIRMASI COVID 19 DALAM RANGKA PERLINDUNGAN SOSIA(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

PUTRI MAYANGSARI.IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBERIAN BANTUAN SOSIAL PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR (PKD), BAGI MASYARAKAT TERKONFIRMASI COVID 19 DALAM RANGKA PERLINDUNGAN SOSIA(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

PUTRI MAYANGSARI.IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PEMBERIAN BANTUAN SOSIAL PEMENUHAN KEBUTUHAN DASAR (PKD), BAGI MASYARAKAT TERKONFIRMASI COVID 19 DALAM RANGKA PERLINDUNGAN SOSIA(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik