Detail Cantuman

Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak yang Terdaftar Pada KPP Pratama Jakarta Cakung Satu Tahun 2022

Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak yang Terdaftar Pada KPP Pratama Jakarta Cakung Satu Tahun 2022


Penelitian ini membahas mengenai pengaruh pemahaman peraturan perpajakan, kualitas pelayanan fiskus, tarif pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak. Dengan tingkat kepatuhan pajak pada tahun 2022 rasio kepatuhan wajib pajak yang melakukan pelaporan sebanyak 101,31% dengan tingkat wajib pajak terdaftar sebanyak 65,316juta dan tingkat realisasi sebanyak 66,169juta. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pemahaman peraturan perpajakan, kualitas pelayanan fiskus, tarif pajak dan sanksi pajak terhadap kepatuhan wajib pajak. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Metode analisis data yang digunakan meliputi uji instrumen, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian dalam penelitian ini adalah uji t menunjukkan bahwa hasil thitung untuk pengetahuan peraturan perpajakan sebesar 24.644 > ttabel sebesar 1.9659 maka dapat disimpulkan bahwa H1 diterima. Hasil uji menunjukkan bahwa hasil thitung untuk pengetahuan peraturan perpajakan sebesar 24.694 > ttabel sebesar 1.9659 maka dapat disimpulkan bahwa H2 diterima. Hasil uji t yang telah dilakukan, hasil uji menunjukkan bahwa hasil thitung untuk pengetahuan peraturan perpajakan sebesar 23.274 > ttabel sebesar 1.9659 (maka dapat disimpulkan bahwa H3 diterima. Hasil uji menunjukkan bahwa hasil thitung untuk pengetahuan peraturan perpajakan sebesar 29.086 > ttabel sebesar 1.9659 maka dapat disimpulkan bahwa H4 diterima. Hasil uji f yang telah dilakukan dalam penelitian ini dengan menggunakan uji F adalah nilai Fhitung yang diperoleh sebesar 325.091 > Ftabel sebesar 2.63 dan tingkat signifikan sebesar 0.000 < 0.05 maka hipotesis diterima H5 diterima.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Rubiatto Biettant, SE., M.Ak
Pengarang Elenti Enjelika Gultom - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil SKR AP 2024
Subyek Pemahaman Peraturan Perpajakan, Kualitas Pelayanan
Klasifikasi S2400390
GMD Administrasi Publik
Penerbit Institut STIAMI
Tahun Terbit 2024
Tempat Terbit Jakarta


Citation

Elenti Enjelika Gultom. (2024).Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak yang Terdaftar Pada KPP Pratama Jakarta Cakung Satu Tahun 2022().Jakarta:Institut STIAMI

Elenti Enjelika Gultom.Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak yang Terdaftar Pada KPP Pratama Jakarta Cakung Satu Tahun 2022().Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

Elenti Enjelika Gultom.Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak yang Terdaftar Pada KPP Pratama Jakarta Cakung Satu Tahun 2022().Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

Elenti Enjelika Gultom.Pengaruh Pemahaman Peraturan Perpajakan Kualitas Pelayanan Fiskus, Tarif Pajak, dan Sanksi Pajak terhadap Kepatuhan Wajib Pajak yang Terdaftar Pada KPP Pratama Jakarta Cakung Satu Tahun 2022().Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Publik

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik