Pengaruh Disiplin, Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut


Latar belakang dalam tesis ini adalah seorang pegawai harus memiliki kinerja yang baik, untuk mendapatkan target yang harus dicapai. Jika hal tersebut tidak ada dalam diri pegawai pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut maka target yang di tuju akan meleset atau hasilnya tidak sempurna. Rendahnya tingkat kinerja pegawai dapat dilihat dari belum tercapai hasil maksimal. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengevaluasi pengaruh disiplin, kinerja, dan keahlian secara bersama-sama terhadap mutasi pegawai Pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan. Metode penelitian yang digunakan yaitu dengan kuantitatif. Hasil penelitian tesis ini yaitu Berdasarkan hasil pengujian hipotesis menunjukan bahwa diperoleh pengaruh positif Disiplin (X1) terhadap mutasi pegawai (Y). Hasil uji ini berarti H0 ditolak dan H1 diterima dan sekaligus membenarkan bahwa hipotesis pertama yang diajukan dapat diterima, yakni terdapat hubungan positif disiplin pegawai terhadap kinerja pegawai. 36,9%, artinya Kinerja pegawai dapat dipengaruhi oleh variabel Disiplin sedangkan sisanya sebanyak 63,1% disebabkan oleh faktor lainnya, lingkungan kerja sebesar 31,8%, artinya kinerja pegawai dapat dipengaruhi oleh variabel Lingkungan Kerja sedangkan sisanya sebanyak 68,2% disebabkan oleh faktor lainnya kepuasan kerja sebesar 56,48%, artinya kinerja pegawai dapat dipengaruhi oleh variabel Lingkungan Kerja sedangkan sisanya sebanyak 43,6% disebabkan oleh faktor lainnya, Disiplin, Lingkungan Kerja dan Kepuasan Kerja dapat menjelaskan kinerja pegawai adalah sebesar 40,8% dan sisanya sebesar 59,2% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan kedalam model.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Dr. Dian Wahyudin, S.Sos., M.Si
Pengarang Imam Fauzan - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil TSS AP 2023
Subyek Kinerja Pegawai
Kepuasan Kerja
Lingkungan Kerja
Disiplin
Klasifikasi T2300030
GMD Tesis
Penerbit Pascasarjana Institut STIAMI
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Jakarta


Citation

Imam Fauzan. (2023).Pengaruh Disiplin, Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut(Revision).Jakarta:Pascasarjana Institut STIAMI

Imam Fauzan.Pengaruh Disiplin, Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut(Revision).Jakarta:Pascasarjana Institut STIAMI,2023.Tesis

Imam Fauzan.Pengaruh Disiplin, Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut(Revision).Jakarta:Pascasarjana Institut STIAMI,2023.Tesis

Imam Fauzan.Pengaruh Disiplin, Lingkungan Kerja Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Sekretariat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut(Revision).Jakarta:Pascasarjana Institut STIAMI,2023.Tesis

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik