Komunikasi Interpersonal Untuk Meningkatkan Kinerja Pegawai di Suku Dinas Sosial Kota Administrasi Jakarta Utara
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Komunikasi interpersonal pegawai Sudin Sosial Kota Administrasi Jakarta Utara sudah berlangsung dengan baik terkait pekerjaan, akan tetapi hubungan emosional antar pegawa kurang terlihat dikarenakan jarang diadakan pertemuan dan tempat kerja yang berbeda. Dengan demikian disarankan agar pimpinan organisasi untuk lebih sering mengadakan pertemuan yang sifatnya tatap muka sehingga antar pegawai dapat terjalin keakraban dalam komunikasi interpersonal yang lebih baik dan dapat meningkatkan kinerja para pegawai.
Detail Information
Citation
Chandra Puspa Pamungkas. (2020).
Komunikasi Interpersonal Untuk Meningkatkan Kinerja Pegawai di Suku Dinas Sosial Kota Administrasi Jakarta Utara(Revision).Jakarta:Institut STIAMI
Chandra Puspa Pamungkas.
Komunikasi Interpersonal Untuk Meningkatkan Kinerja Pegawai di Suku Dinas Sosial Kota Administrasi Jakarta Utara(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2020.Manajemen Komunikasi
Chandra Puspa Pamungkas.
Komunikasi Interpersonal Untuk Meningkatkan Kinerja Pegawai di Suku Dinas Sosial Kota Administrasi Jakarta Utara(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2020.Manajemen Komunikasi
Chandra Puspa Pamungkas.
Komunikasi Interpersonal Untuk Meningkatkan Kinerja Pegawai di Suku Dinas Sosial Kota Administrasi Jakarta Utara(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2020.Manajemen Komunikasi