Detail Cantuman

Analisis Implementasi Kebijakan E-Spt Dalam Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (Spt) Masa Ppn (Studi Kasus di Kpp Pratama Jakarta Tebet Tahun 2017)

Analisis Implementasi Kebijakan E-Spt Dalam Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (Spt) Masa Ppn (Studi Kasus di Kpp Pratama Jakarta Tebet Tahun 2017)


Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi kebijakan e-spt dalam upaya meningkatkan kepatuhan Wajib Pajak dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Masa PPN tahun 2017 masih belum efektif tetapi rasio kepatuhan waji pajak meningkat dari tahun 2016 sampai tahun 2017 dan diharapkan hal ini dapat berkelanjutan di tahun berikutnya. Dapat dijelaskan pula bahwa entitas-entitas yang dapat membentuk kepatuhan wajib pajak dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (SPT) Masa PPN adalah pengetahuan, kemudahan, sarana dan prasarana, sumber daya manusia serta hukum. Berdasarkan hal tersebut disarankan agar wajib pajak patuh dalam memenuhi kewajiban perpajakannya seperti mendaftarkan diri, membayarkan tunggakan pajak, melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Masa PPN maka sebaiknya KPP Pratama Jakarta Tebet membuat peraturan pajak yang lebih jelas dan menerapkan sanksi pajak yang tegas agar menimbulkan efek jera bagi wajib pajak yang tidak patuh.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Drs. Johansyah Zaini, MM
Pengarang Endang Usmarlinah - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil SKR AP 2019
Subyek Implementasi Kebijakan
e-SPT
Pajak Pertambahan Nilai
Skripsi-Adm Publik-Kualitatif
Klasifikasi S190052
GMD Administrasi Publik
Penerbit Program Studi Administrasi Publik
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Jakarta


Citation

Endang Usmarlinah. (2019).Analisis Implementasi Kebijakan E-Spt Dalam Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (Spt) Masa Ppn (Studi Kasus di Kpp Pratama Jakarta Tebet Tahun 2017)(Revision).Jakarta:Program Studi Administrasi Publik

Endang Usmarlinah.Analisis Implementasi Kebijakan E-Spt Dalam Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (Spt) Masa Ppn (Studi Kasus di Kpp Pratama Jakarta Tebet Tahun 2017)(Revision).Jakarta:Program Studi Administrasi Publik,2019.Administrasi Publik

Endang Usmarlinah.Analisis Implementasi Kebijakan E-Spt Dalam Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (Spt) Masa Ppn (Studi Kasus di Kpp Pratama Jakarta Tebet Tahun 2017)(Revision).Jakarta:Program Studi Administrasi Publik,2019.Administrasi Publik

Endang Usmarlinah.Analisis Implementasi Kebijakan E-Spt Dalam Upaya Meningkatkan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Pelaporan Surat Pemberitahuan (Spt) Masa Ppn (Studi Kasus di Kpp Pratama Jakarta Tebet Tahun 2017)(Revision).Jakarta:Program Studi Administrasi Publik,2019.Administrasi Publik

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik