Pengaruh Kompetensi Kerja dan Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Hi-Lex Indonesia di Tangerang
Dari hasil penelitian kompetensi kerja berpengaruh positif atau searah dan signifikan terhadap kinerja karyawan, budaya organisasi juga berpengaruh positif atau searah dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Kompetensi kerja dan budaya organisasi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan sebesar 76,7% terhadap kinerja karyawan dan sisanya sebesar 23,3% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak dijelaskan dalam penelitianini.
Detail Information
Bagian | Informasi |
---|---|
Dosen Pembimbing | Drs. Ahmadi Aidi, M.Kom., Akt,Ak,CA,ACPA |
Pengarang | Ade Faturohman - Personal Name (Pengarang) |
No. Panggil | SKR AB 2017 |
Subyek | Kinerja Karyawan Skripsi-Adm Bisnis-Kuantitatif Kompetensi Kerja & Budaya Organisasi |
Klasifikasi | S170001 |
GMD | Administrasi Bisnis |
Penerbit | Program Studi Administrasi Bisnis |
Tahun Terbit | 2017 |
Tempat Terbit | Jakarta |