Pengaruh Word of Mouth dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Produk Smartphone Xiaomi Pada Pengunjung Mall Itc Cempaka Mas 2018
Dalam uji asumsi klasik, tidak terjadi multikolinieritas dan heteroskedastisitas, serta data berdistribusi normal. Hasil temuan dari penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) Word of Mouth berpengaruh secara signifikan terhadap Keputusan Pembelian, (2) Kulitas Produk berpengaruh secara signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Berdasarkan hasil uji simultan terbukti variabel Word of Mouth dan Kualitas Produk berpengaruh secara simultan terhadap proses Keputusan Pembelian.
Detail Information
Bagian | Informasi |
---|---|
Dosen Pembimbing | Dr. Euis Komalawati, M.Si |
Pengarang | Dady Hermawan - Personal Name (Pengarang) |
No. Panggil | SKR AB 2019 |
Subyek | Skripsi-Adm Bisnis-Kuantitatif Keputusan Pembelian Kualitas Produk Word of Mouth |
Klasifikasi | S190177 |
GMD | Administrasi Bisnis |
Penerbit | Program Studi Administrasi Bisnis |
Tahun Terbit | 2019 |
Tempat Terbit | Jakarta |