Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada PT Voksel Electric Tbk Bogor


Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan bertujuan mengetahui jumlah pemesanan bahan baku kabel, untuk mengetahui waktu yang tepat memesan kembali bahan baku, dan untuk mengetahui biaya yang efesien pada setiap kali pemesaan bahan baku Fiber Optic 655 yang ekonomis pada PT Voksel Electric, Tbk Bogor. Analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah analisis deskriptif dan analisis metode Economic Order Quantity (EOQ). Hasil menunjukan bahwa pada tahun 2017 biaya yang dikeluarkan sebesar 40.148.539 dan dengan metode EOQ menjadi 16.497.165. Sedangkan pada tahun 2018 biaya yang dikeluarkan sebesar 42.062.668 dan dengan metode EOQ biaya bisa menurun menjadi 17.122.686.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Heksawan Rachmawadi,SE.Akt;M.Si
Pengarang Sylka Tamara - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil SKR AB 2019
Subyek Skripsi-Adm Bisnis-Kualitatif
Persediaan Bahan Baku
Economic Order Quantity (EOQ)
Safety Stock
Reorder Point
Klasifikasi S190002
GMD Administrasi Bisnis
Penerbit Program Studi Administrasi Bisnis
Tahun Terbit 2019
Tempat Terbit Bekasi A


Citation

Sylka Tamara. (2019).Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada PT Voksel Electric Tbk Bogor(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Bisnis

Sylka Tamara.Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada PT Voksel Electric Tbk Bogor(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Bisnis,2019.Administrasi Bisnis

Sylka Tamara.Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada PT Voksel Electric Tbk Bogor(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Bisnis,2019.Administrasi Bisnis

Sylka Tamara.Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada PT Voksel Electric Tbk Bogor(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Bisnis,2019.Administrasi Bisnis

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik