Analisis Potensi Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Dalam Rangka Meningkatkan Pajak Daerah Di Kabupaten Kuningan Jawa Barat


Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Proyeksi Potensi Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Di Kabupaten Kuningan mengalami peningkatan dari tahun 2014 sampai 2017. Besarnya potensi Penerimaan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan di Kabupaten Kuningan Tahun 2014 sebsar 93%, tahun 2015 sebesar 87%, tahun 2016 sebesar 94%, dan tahun 2017 mencapai 95%. Dalam proses penggalian Potensi PBB Badan pengelolaan Pendapatan Daerah Kabupaten Kuningan melakukan beberapa kegiatan yang dilihat dari variabel yang mempengaruhi besarnya poyeksi PBB yaitu dari estimasi dasar, peningkatan cakupan, pertumbuhan penduduk, inflasi dan perubahan NJOP-TKP. Kemudian dari pelaksanaan tersebut menunjukan hasil yang terus meningkat dari berbagai aspek.


LOADING LIST...

LOADING LIST...

Detail Information

Bagian Informasi
Dosen Pembimbing Dr. Bambang Irawan, M.Si., M.M
Pengarang Ita Dwi Rahmawati. - Personal Name (Pengarang)
No. Panggil SKR AP 2018
Subyek Skripsi-Adm Publik-Kwalitatif
Pajak Bumi Dan Bangunan-Kab Kuningan
Klasifikasi
GMD Administrasi Publik
Penerbit Program Studi Administrasi Publik
Tahun Terbit 2018
Tempat Terbit Bekasi A


Citation

Ita Dwi Rahmawati.. (2018).Analisis Potensi Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Dalam Rangka Meningkatkan Pajak Daerah Di Kabupaten Kuningan Jawa Barat(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Publik

Ita Dwi Rahmawati..Analisis Potensi Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Dalam Rangka Meningkatkan Pajak Daerah Di Kabupaten Kuningan Jawa Barat(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Publik,2018.Administrasi Publik

Ita Dwi Rahmawati..Analisis Potensi Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Dalam Rangka Meningkatkan Pajak Daerah Di Kabupaten Kuningan Jawa Barat(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Publik,2018.Administrasi Publik

Ita Dwi Rahmawati..Analisis Potensi Pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan Dalam Rangka Meningkatkan Pajak Daerah Di Kabupaten Kuningan Jawa Barat(Revision).Bekasi A:Program Studi Administrasi Publik,2018.Administrasi Publik

 



Information

Repository merupakan kumpulan dari skripsi, tesis, jurnal, laporan penelitian, dll yang dapat di download secara gratis

Media Sosial

Facebook Repository STIAMI Official
Youtube Repository STIAMI Official
Instagram Repository STIAMI Official

Saran

Kami berharap masukan, kritik dan saran dari saudara/i semua terhadap Repository Institut STIAMI, harap hubungi kami

Klik