Peran Freight Forwarding dalam Proses Pengiriman Ekspor Melalui Transportasi Udara (Studi Kasus Pada PT. DHL Global Forwading Indonesia di Tangerang)
Imam Saputra - Personal Name (Pengarang)
Administrasi Bisnis
2024
Jakarta : Institut STIAMI
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa bagaimana
peran serta tanggung jawab Freight Forwarding dan mengetahui prosedur
pengiriman barang ekspor sesuai dengan prosedur di lapangan dalam
rangka mengurangi kegagalan serta keterlambatan proses ekspor ke
negara tujuan ekspor oleh PT. DHL Global Forwading Indonesia, serta
mengetahui faktor-faktor yang menjadi kendala dalam pengiriman barang
ekspor serta usaha yang dilakukan untuk mengatasi kendala tersebut.
Dalam penelitian yang dilakukan ini, penulis menganalisa data
dengan metode deskriptif kualitatif yaitu berdasarkan studi kasus, penulis
melakukan wawancara langsung secara mendalam kepada informaninforman serta mengumpulkan data untuk dikaji oleh penulis.
Hasil dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa prosedure
ekspor pada PT. DHL Global Forwading Indonesia bisa dikatakan sudah
baik, hanya saja ada beberapa kendala yang dapat menimbulkan
permasalahan ekspor seperti perbedaan barang dengan dokumen,
keterlambatan dalam pengiriman dokumen.
Detail Information
Bagian |
Informasi |
Dosen Pembimbing |
Achsanul Nashir, S.A.B., M.A |
Pengarang |
Imam Saputra - Personal Name (Pengarang) |
No. Panggil |
SKR AB 2024 |
Subyek |
Freight Forwarding, Ekspor, Transportasi Udara
|
Klasifikasi |
S2400152 |
GMD |
Administrasi Bisnis |
Penerbit |
Institut STIAMI |
Tahun Terbit |
2024 |
Tempat Terbit |
Jakarta |
Citation
Imam Saputra. (2024).
Peran Freight Forwarding dalam Proses Pengiriman Ekspor Melalui Transportasi Udara (Studi Kasus Pada PT. DHL Global Forwading Indonesia di Tangerang)(Revision).Jakarta:Institut STIAMI
Imam Saputra.
Peran Freight Forwarding dalam Proses Pengiriman Ekspor Melalui Transportasi Udara (Studi Kasus Pada PT. DHL Global Forwading Indonesia di Tangerang)(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Bisnis
Imam Saputra.
Peran Freight Forwarding dalam Proses Pengiriman Ekspor Melalui Transportasi Udara (Studi Kasus Pada PT. DHL Global Forwading Indonesia di Tangerang)(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Bisnis
Imam Saputra.
Peran Freight Forwarding dalam Proses Pengiriman Ekspor Melalui Transportasi Udara (Studi Kasus Pada PT. DHL Global Forwading Indonesia di Tangerang)(Revision).Jakarta:Institut STIAMI,2024.Administrasi Bisnis