Reformasi Administrasi dan Karakter Bangsa : Sebuah Kajian Konseptual
Bambang Irawan - Personal Name (Pengarang)
Jurnal
2014
Jakarta : Institut STIAMI
Reformasi administrasi pada dasarnya merupakan proses perbaikan administrasi secara terus-menerus. Sebagai sebuah proses, reformasi administrasi memiliki sasaran tertentu yang ingin dicapai. Di sisi lain, pemahaman akan karakter bangsa yang lahir dari transfromasi nilai-nilai budaya yang berkembang di masyarakat dapat dijadikan landasan bagi arah reformasi administrasi suatu bangsa. Tulisan ini dibuat sebagai jembatan dalam memahami keterkaitan kedua konsep tersebut
Detail Information
Citation
Bambang Irawan. (2014).
Reformasi Administrasi dan Karakter Bangsa : Sebuah Kajian Konseptual(Publish).Jakarta:Institut STIAMI
Bambang Irawan.
Reformasi Administrasi dan Karakter Bangsa : Sebuah Kajian Konseptual(Publish).Jakarta:Institut STIAMI,2014.Jurnal
Bambang Irawan.
Reformasi Administrasi dan Karakter Bangsa : Sebuah Kajian Konseptual(Publish).Jakarta:Institut STIAMI,2014.Jurnal
Bambang Irawan.
Reformasi Administrasi dan Karakter Bangsa : Sebuah Kajian Konseptual(Publish).Jakarta:Institut STIAMI,2014.Jurnal